Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Materi Pelajaran Pengantar Ekonomi Bisnis

pengantar ekonomi bisnis

Mata Pelajaran Pengantar Ekonomi Bisnis diajarkan pada kelas X dan XI untuk jurusan Administrasi Perkantoran dan Akuntansi. Mata pelajaran ini merupakan salah satu mata pelajaran baru yang muncul pada kurikulum 2013. Pengantar Ekonomi Bisnis mengajarkan dasar ekonomi dan bisnis untuk para siswa kelas X dan XI dengan tujuan agar siswa/i pada tingkatan tersebut mengenal ekonomi bisnis secara umum.

Berikut ini daftar materi pelajaran Pengantar ekonomi bisnis yang diajarkan pada kelas X berdasarkan silabus yang dikeluarkan oleh ditpsmk.net. Semoga bermanfaat bagi kita semua. Materi Kelas X diajarkan pada semester I dan semester II.

Semester I

1. Teori Keseimbangan Harga
  • Mendeskripsikan Teori Keseimbangan Harga
  • Menjelaskan pengertian hukum permintaan dan penawaran
  • Menjelaskan terjadinya keseimbangan harga
  • Menyajikan teori keseimbangan harga
2. Teori Titik Pulang Pokok (BEP) Mendeskripsikan Teori Teori Titik Pulang Pokok  (BEP)
  • Menjelaskan pengertian Permodalan
  • Menjelaskan Pengertian biaya operasional
  • Menyajikan teori Pulang Pokok
3. Perilaku Ekonomi Mendeskripsikan  Perilaku Ekonomi
  • Menjelaskan pengertian Perilaku pasar
  • Menjelaskan pengertian perilaku konsumen dan produsen
  • Menyajikan  Perilaku Ekonomi
Semester II

1. Teori Perilaku Kepuasan
  • pengertian hukum Gossen I
  • pengertian hukum Gossen  dan II
2. Teori Maslow 

  • Mendeskripsikan Teori  Kebutuhan
  • Pengertian teori kebutuhan
Daftar Materi Pelajaran Sebelumnya silahkan baca Materi Pelajaran Administrasi Perkantoran

1 komentar untuk "Materi Pelajaran Pengantar Ekonomi Bisnis"